Manfa'at Buah Sawo Yang Mengejutkan

Buah Sawo sangat melegenda di masyarakat Indonesia terutama di jawa, bahkan ada lagunya yang berjudul Sawo Nggletak, Buah sawo banyak di temukan di Jawa Timur apalagi di daerah Pare-Kediri, sebelum memasuki kota pare dari arah Jombang-Badas ada banyak penjual Buah Sawo di kanan kiri jalan.

Ternyata Buah Sawo yang terkenal itu memiliki buanyak manfa'at yang jarang di ketahui oleh orang, mungkin yang di tau adalah rasanya yang khas dan manis juga sebagai campuran Es Campur.

Dari berbagai penelitian ternyata Buah Sawo Memiliki kandungan sebagai berikut:


Energi
Protein
Lemak
Karbohidrat
Kalsium
Fosfor
Zat besi
Vitamin A
Vitamin E
Vitamin B1
Vitamin C

Dan dari hasil penelitian ternyata Buah Sawo bagus untuk ibu hamil karna memiliki beragam Vitamin A,B,C, Protein nabati, Zat besi, Kalori, Karbohidrat, dan Flavonoid yang sangat bagus untuk ibu hamil dan janin yang berada dalam perutnya.

Selain itu dari hasil penelitian dan kandungan yang terdapat di atas dapat di ketahui bahwa Buah Sawo dapat di gunakan untuk obat dan kesehatan di antaranya adalah:

Membantu Pembentukan Sel Darah Merah
Menjaga Kesehatan Tulang
Mengatasi Radang Mulut
Mengatasi Diare
Untuk Kesehatan Mata
Bagus Untuk Pertumbuhan
Mencegah Kanker Usus
Mengatasi Sariawan
Mencegah Terjadinya Penua'an Dini
Mengobati Penyakit Disentri
Menjaga Kecantikan Kulit Dengan Kandungan E nya
Mencegah Inveksi Dan Iritasi dan Mempercepat Penyembuhanya
Melancarkan Sistim Pencerna'an
Bagus Untuk Kesehatan Tulang Dan Gigi
Meningkatkan Kekebalan Ibu Hamil
Mengatasi Mual dan Muntah Bagi Ibu Hamil
Menambah Vitalitas Tubuh

Dan masih banyak lagi manfa'at yang ada di dalamnya yang tidak dapat di sebutkan, cukup melihat dari hasil uji kandungan Buahnya dapat di ketahui semua di butuhkan oleh tubuh, dan tentunya manfa'at tersebut dapat di peroleh bila mengonsumsi minimal 100g, satu atau dua biji Buah Sawo.